ANALISIS TEKNO EKONOMI DAN PENGEMBANGAN ECOPRINT (PENDEKATAN BLUE OCEAN STRATEGY PADA ECOPRINT TAPAK PATERA)

CAHYANINGSIH, PIPIT ROSPITA (2024) ANALISIS TEKNO EKONOMI DAN PENGEMBANGAN ECOPRINT (PENDEKATAN BLUE OCEAN STRATEGY PADA ECOPRINT TAPAK PATERA). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (173kB)
[img] Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (235kB)
[img] Text
3. Pernyataan Bebas Plagiat.pdf

Download (230kB)
[img] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (221kB)
[img] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (177kB)
[img] Text
6. DAFTAR ISI.pdf

Download (274kB)
[img] Text
7. BAB I.pdf

Download (191kB)
[img] Text
8. BAB II.pdf

Download (567kB)
[img] Text
9. BAB III.pdf

Download (334kB)
[img] Text
10. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img] Text
11. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (468kB)
[img] Text
12. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (175kB)
[img] Text
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (134kB)
[img] Text
14. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
15. RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (187kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tekno ekonomi dan merumuskan alternatif strategi pada pengembangan usaha ecoprint Tapak Patera. Pendekatan penelitian menggunakan studi kasus dengan analisis secara campuran (mix�method), yaitu penggabungan metode kuantitatif dan kualitatif. Teknik penentuan responden menggunakan purposive. Penelitian ini dilakukan di Desa Linggajati, Kecamatan Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya. Alat analisis yang digunakan yaitu analisis Tekno Ekonomi, analisis SWOT dan Blue Ocean Strategy. Hasil analisis tekno ekonomi secara teknis pembuatan ecoprint masih menggunakan teknologi sederhana serta bahan baku yang digunakan mudah didapatkan. Secara ekonomi ecoprint Tapak Patera memiliki harga pokok produksi sebesar Rp139.797/kain untuk bahan kain primis dan Rp122.359/kain untuk kain rayon. Secara umum pendapatan yang diperoleh Tapak Patera pada tahun 2023 yaitu untuk ecoprint kain primis sebesar Rp4.045.373/tahun sedangkan untuk ecoprint kain rayon sebesar Rp1.820.076/tahun. Jadi secara ekonomi usaha Tapak Patera ini menguntungkan dan layak untuk dikembangkan karena R/C ratio > 1. Adapun alternatif strategi berdasarkan pendekatan Blue Ocean Strategy yaitu pengadaan diskon produk, wisata edukasi pembuatan ecoprint, pemasaran online dan promosi menarik. Kata Kunci: ecoprint, tekno ekonomi, SWOT, Blue Ocean Strategy

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agribisnis
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 04 Apr 2024 06:34
Last Modified: 04 Apr 2024 06:34
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/12418

Actions (login required)

View Item View Item