PENGARUH WORK LIFE BALANCE DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA ANGGOTA SATLANTAS (Studi pada Anggota Satlantas Unit Turjagwali Polres Tasikmalaya)

Anjani, Lisda Sri (2025) PENGARUH WORK LIFE BALANCE DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA ANGGOTA SATLANTAS (Studi pada Anggota Satlantas Unit Turjagwali Polres Tasikmalaya). Other thesis, Universitas Siliwangi.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf

Download (45kB)
[thumbnail of 2. PENGESAHAN.pdf] Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (439kB)
[thumbnail of 3. PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf] Text
3. PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (476kB)
[thumbnail of 4. ABSTRAK.pdf] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of 5. KATA PENGANTAR.pdf] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (126kB)
[thumbnail of 6. DAFTAR ISI.pdf] Text
6. DAFTAR ISI.pdf

Download (126kB)
[thumbnail of 7. BAB 1.pdf] Text
7. BAB 1.pdf

Download (99kB)
[thumbnail of 8. BAB 2.pdf] Text
8. BAB 2.pdf

Download (173kB)
[thumbnail of 9. BAB 3.pdf] Text
9. BAB 3.pdf

Download (281kB)
[thumbnail of 10. BAB 4.pdf] Text
10. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (209kB)
[thumbnail of 11. BAB 5.pdf] Text
11. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)
[thumbnail of 12. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (82kB)
[thumbnail of 13. LAMPIRAN.pdf] Text
13. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (652kB)
[thumbnail of 14. BIODATA PENULIS.pdf] Text
14. BIODATA PENULIS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (14kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh work life balance dan lingkungan kerja terhadap kinerja anggota Satlantas Unit Turjagwali Polres Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan pendekatan survei. Data dikumpulkan melalui kuesioner yang disebarkan kepada anggota Satlantas Polres Tasikmalaya, kemudian dianalisis menggunakan teknik analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa work life balance, lingkungan kerja, kinerja dalam klasifikasi sangat tinggi. Work life balance, lingkungan kerja secara simultan dan parsial berpengaruh terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi bagi pengelolaan sumber daya manusia di lingkungan kepolisian, khususnya dalam meningkatkan kinerja melalui kebijakan yang memperhatikan keseimbangan kerja dan kondisi lingkungan kerja.

Kata kunci: Work life balance, Lingkungan kerja, Kinerja

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: dewi dewi dewi
Date Deposited: 05 Nov 2025 04:09
Last Modified: 05 Nov 2025 04:09
URI: https://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/836

Actions (login required)

View Item
View Item