ANALISIS KINERJA PEMERINTAH DALAM MENGATASI KEMISKINAN DI KOTA TASIKMALAYA PERIODE 2009-2019

MULYANA, ANDI ABDILLAH (2020) ANALISIS KINERJA PEMERINTAH DALAM MENGATASI KEMISKINAN DI KOTA TASIKMALAYA PERIODE 2009-2019. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (49kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN .pdf

Download (85kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (84kB)
[img] Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (97kB)
[img] Text
11. BAB I.pdf

Download (418kB)
[img] Text
12. BAB II.pdf

Download (418kB)
[img] Text
13. BAB III.pdf

Download (263kB)
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (301kB)
[img] Text
15. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (85kB)
[img] Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (146kB)

Abstract

ABSTRAK ANALISIS KINERJA PEMERINTAH DALAM MENGATASI KEMISKINAN DI KOTA TASIKMALAYA PERIODE 2007-2019 Oleh: Andi Abdillah Mulyana Pembimbing: Asep Yusup Hanapia Andi Rustandi Tingkat kemiskinan di Kota Tasikmalaya masih tergolong tinggi, oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk menganalisa kemiskinan di Kota Tasikmalaya berdasarkan variabel pengeluaran pemerintah sektor pendidikan, pengeluaran pemerintah sektor kesehatan dan pengeluaran pemerintah sektor ekonomi. Penelitian ini menggunakan variabel dependen yaitu kemiskinan dan variabel independen yaitu pengeluaran pemerintah sektor pendidikan, pengeluaran pemerintah sektor kesehatan dan pengeluaran pemerintah sektor ekonomi. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder beruntun waktu. Sedangkan teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda berdasarkan metode OLS (Ordinary Least Square). Dari hasil regresi diketahui bahwa secara parsial pengeluaran pemerintah sektor pendidikan mempunyai hubungan yang negatif dan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan. Pengeluaran pemerintah sektor kesehatan mempunyai hubungan yang negatif dan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan, dan pengeluaran pemerintah sektor ekonomi mempunyai hubungan yang negatif dan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan. Secara bersama-sama pengeluaran pemerintah sektor pendidikan, pengeluaran pemerintah sektor kesehatan dan pengeluaran pemerintah sektor ekonomi berpengaruh signifikan terhadap kemiskinan. Kata kunci: kemiskinan, pengeluaran pemerintah sektor pendidikan, pengeluaran pemerintah sektor kesehatan dan pengeluaran pemerintah sektor ekonomi

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: Dedi Natawijaya .
Date Deposited: 04 Jan 2022 06:55
Last Modified: 04 Jan 2022 06:55
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/3855

Actions (login required)

View Item View Item