PEMANFAATAN MEDIA DIGITAL YOUTUBE DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGANALISIS DAN MENGEMBANGKAN TEKS PROSEDUR (Penelitian Tindakan Kelas pada Peserta Didik Kelas XI IPS I SMA Negeri 9 Garut Tahun Ajaran 2021/2022)

Silvana, Vini (2022) PEMANFAATAN MEDIA DIGITAL YOUTUBE DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENGANALISIS DAN MENGEMBANGKAN TEKS PROSEDUR (Penelitian Tindakan Kelas pada Peserta Didik Kelas XI IPS I SMA Negeri 9 Garut Tahun Ajaran 2021/2022). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. Cover.pdf

Download (122kB)
[img] Text
2. Lembar Pengesahan.pdf

Download (304kB)
[img] Text
3. Abstrak.pdf

Download (217kB)
[img] Text
4. Kata Pengantar & Daftar Isi.pdf

Download (109kB)
[img] Text
5. BAB 1.PDF

Download (215kB)
[img] Text
6. BAB 2.pdf

Download (520kB)
[img] Text
7. BAB 3.pdf

Download (479kB)
[img] Text
8. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (704kB)
[img] Text
9. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (106kB)
[img] Text
10. Daftar Pustaka.pdf

Download (96kB)
[img] Text
11. Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Vini Silvana. 2022. Pemanfaatan Media Digtal Youtube dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Menganalisis dan Mengembangkan Teks Prosedur (Penelitian Tindakan Kelas pada Peserta Didik Kelas XI IPS I SMA Negeri 9 Garut Tahun Ajaran 2021/2022). Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Siliwangi. Salah satu kompetensi dasar yang harus dikuasai oleh peserta didik kelas XI ialah Kompetensi Dasar 3.2 Menganalisis struktur dan kebahasaan teks prosedur dan 4.2 Mengembangkan teks prosedur dengan memperhatikan hasil analisis terhadap isi, struktur dan kebahasaan. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mendeskripsikan dapat atau tidaknya media digital Youtube meningkatkan kemampuan menganalisis struktur dan kebahasaan serta mengembangkan teks prosedur dengan memperhatikan kelengkapan struktur dan kebahasaan pada peserta didik kelas XI IPS I SMA Negeri 9 Garut Tahun Ajaran 2021/2022. Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK) serta menggunkan tiga teknik penelitian (observasi, wawancara dan tes). Sampel penelitian ini ialah peserta didik kelas XI IPS I yang terdiri dari 35 orang peserta didik. Hasil penelitian menunjukan bahwa perolehan nilai KD 3.2 pada siklus I, hanya terdapat 17 peserta didik (48,57%) yang mencapai KKM, dan 18 peserta didik (51,42%) yang belum mencapai KKM. Pada siklus II 100% peserta didik mampu mencapai KKM. Adapun, hasil pembelajaran KD 4.2 siklus I peserta didik yang memperoleh nilai dibawah KKM sebanyak 19 peserta didik (54,28%), peserta didik yang mencapai nilai KKM sebanyak 16 peserta didik (45,71%). Pada siklus II 100% peserta didik telah mencapai KKM. Hasil Uji Wilcoxon, baik pada uji beda hasil pembelajaran pada KD 3.2 siklus I dan siklus II maupun uji beda data pada kompetensi dasar pada KD 4.2 siklus I dan siklus II menunjukkan bahwa (0) < (0,01) (158,37). Hal ini menunjukkan bahwa, pemanfaatan media digital Youtube berpengaru secara signifikan terhadap kemampuan menganalisis dan mengembangkan teks prosedur.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 02 Feb 2023 08:30
Last Modified: 02 Feb 2023 08:30
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/8272

Actions (login required)

View Item View Item