NALISIS KEMAMPUAN METAKOGNISI PADA MATERI ARITMETIKA SOSIAL DITINJAU DARI TIPE KEPRIBADIAN FLORENCE LITTAUER

RESTI, SITI (2021) NALISIS KEMAMPUAN METAKOGNISI PADA MATERI ARITMETIKA SOSIAL DITINJAU DARI TIPE KEPRIBADIAN FLORENCE LITTAUER. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
COVER.pdf

Download (15kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (21kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (193kB)
[img] Text
BAB 2.pdf

Download (384kB)
[img] Text
BAB 3.pdf

Download (147kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (496kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB)

Abstract

ABSTRAK SITI RESTI. 2021. Analisis Kemampuan Metakognisi Pada Materi Aritmetika Sosial Ditinjau Dari Tipe Kepribadian Florence Littauer. Program Studi Pendidikan Matematika. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Siliwangi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan metakognisi pada materi aritmetika sosial ditinjau dari tipe kepribadian Florence Littauer. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif eksploratif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket, tes dan wawancara tidak terstruktur. Instrumen yang digunakan adalah angket tipe kepribadian Florence Littauer, tes kemampuan metakognisi pada materi aritmetika sosial dan wawancara. Subjek dalam penelitian ini berdasarkan angket tipe kepribadian Florence Littauer yaitu empat peserta didik yang dilihat dari paling banyak memilih option angket kepribadian. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa (1) Peserta didik S2-S dengan kepribadian Sanguinis hanya memenuhi satu indikator kemampuan metakognisi yaitu perencanaan. Peserta didik S2-S memiliki kemampuan metakognisi pada tingkat Tacit use. (2) Peserta didik S26-P dengan kepribadian Phlegmatis memenuhi dua indikator kemampuan metakognisi yaitu perencanaan dan pemantauan. Peserta didik S26-P memiliki kemampuan metakognisi pada tingkat Aware use. (3) Peserta didik S20-K dengan kepribadian Koleris memenuhi dua indikator kemampuan metakognisi yaitu perencanaan dan pemantauan. Peserta didik S20-K memiliki kemampuan metakognisi pada tingkat Strategic use (4) Peserta didik S21-M dengan kepribadian Melankolis memenuhi semua indikator kemampuan metakognisi yaitu perencanaan, pemantauan, dan penilaian. Peserta didik S21-M memiliki kemampuan metakognisi pada tingkat Reflective use. Kata kunci: Kemampuan metakognisi, Tipe kepribadian Florence Littauer

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Matematika
Depositing User: Dedi Natawijaya .
Date Deposited: 01 Mar 2022 01:06
Last Modified: 01 Mar 2022 01:06
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/4865

Actions (login required)

View Item View Item