PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN RADEC (READ, ANSWER, DISCUSS, EXPLAIN, AND CREATE) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS CERITA FANTASI (Eksperimen pada Peserta Didik Kelas VII SMP Islam Langen Tahun Ajaran 2023/2024)

Handayani, Nita Wuri (2024) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN RADEC (READ, ANSWER, DISCUSS, EXPLAIN, AND CREATE) TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS CERITA FANTASI (Eksperimen pada Peserta Didik Kelas VII SMP Islam Langen Tahun Ajaran 2023/2024). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1 cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2 lembar pengesahan.pdf

Download (203kB)
[img] Text
3 lembar pernyataan.pdf

Download (235kB)
[img] Text
4 abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
5 kata pengantar.pdf

Download (1MB)
[img] Text
6 daftar isi, daftar tabel, daftar gambar, daftar lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
7 bab 1.pdf

Download (1MB)
[img] Text
8 bab 2.pdf

Download (1MB)
[img] Text
9 bab 3.pdf

Download (1MB)
[img] Text
10 bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
11 bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
12 daftar pustaka.pdf

Download (1MB)
[img] Text
13 daftar riwayat hidup.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
14 lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Menulis teks cerita fantasi merupakan salah satu capaian pembelajaran fase D pada elemen menulis yang harus dicapai oleh peserta didik kelas VII berdasarkan kurikulum Merdeka. Namun berdasarkan hasil wawancara diperoleh informasi bahwa masih ada peserta didik yang kesulitan dalam menulis, terutama menulis cerita fiksi seperti menulis cerita fantasi yang mengharuskan peserta didik menuangkan imajinasinya menjadi sebuah tulisan. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui signifikansi pengaruh model pembelajaran RADEC (Read, Answer, Discuss, Explain, and Create) terhadap kemampuan menulis teks cerita fantasi dengan memperhatikan struktur dan kaidah kebahasaan pada peserta didik kelas VII SMP Islam Langen tahun ajaran 2023/2024. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah metode eksperimen semu. Teknik pengumpulan data yang dilakukan yaitu wawancara, observasi, dan tes. Nilai rata-rata pretest menulis cerita fantasi peserta didik di kelas eksperimen sebesar 54 dan nilai posttest sebesar 85. Nilai rata-rata pretest menulis cerita fantasi peserta didik di kelas kontrol sebesar 52 dan rata-rata nilai posttest sebesar 79. Peningkatan nilai rata-rata posttest yang diperoleh peserta didik pada menulis teks cerita fantasi pada kelas eksperimen mengalami peningkatan mencapai 67% dan pada kelas kontrol mengalami peningkatan mencapai 56%. Hasil posttest di kelas eksperimen lebih besar dari hasil posttest di kelas kontrol. Maka dapat dinyatakan bahwa model pembelajaran RADEC (read, answer, discuss, explain, and create) yang digunakan pada kelas eksperimen memberikan pengaruh lebih tinggi daripada model discovery learning yang digunakan di kelas kontrol. Berdasarkan uji T dengan paired sampel t test diketahui bahwa nilai sig. posttest lebih kecil dibandingkan 0,05 yaitu 0,018. Artinya model pembelajaran RADEC (read, answer, discuss, explain, and create) berpengaruh secara signifikan terhadap kemampuan menulis teks cerita fantasi pada peserta didik kelas VII SMP Islam Langen tahun ajaran 2023/2024.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Indonesia
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 31 Jan 2025 07:00
Last Modified: 31 Jan 2025 07:00
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/15041

Actions (login required)

View Item View Item