PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBANTUAN DOUBLE DIAMOND TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Eksperimen pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X SMAN 2 Singaparna Tahun Ajaran 2023/2024)

Anatasya, Devi (2024) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBANTUAN DOUBLE DIAMOND TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH PADA MATA PELAJARAN EKONOMI (Eksperimen pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X SMAN 2 Singaparna Tahun Ajaran 2023/2024). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (204kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (240kB)
[img] Text
3. LEMBAR PENGUJI.pdf

Download (455kB)
[img] Text
4. PERNYATAAN.pdf

Download (150kB)
[img] Text
5. ABSTRAK & ABSTRACT.pdf

Download (251kB)
[img] Text
6. KATA PENGANTAR.pdf

Download (182kB)
[img] Text
7. UCAPAN TERIMAKASIH.pdf

Download (187kB)
[img] Text
8. DAFTAR-DAFTAR.pdf

Download (243kB)
[img] Text
9. BAB 1.pdf

Download (228kB)
[img] Text
10. BAB 2.pdf

Download (393kB)
[img] Text
11. BAB 3.pdf

Download (401kB)
[img] Text
12. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (400kB)
[img] Text
13. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (206kB)
[img] Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (220kB)
[img] Text
15. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[img] Text
16. RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (148kB)

Abstract

Masalah dalam penelitian ini yaitu rendahnya tingkat kemampuan pemecahan masalah peserta didik pada mata pelajaran ekonomi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantuan Double Diamond dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik pada mata pelajaran ekonomi. Penelitian ini menggunakan metode kuasi eksperimen dengan desain Nonequivalent Pretest-Posttest Control Group Design. Teknik pengumpulan data menggunakan tes dan wawancara. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas X dengan jumlah 269 peserta didik. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah kelas X-3 dan X-1 yang diambil dengan teknik purposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan peningkatan kemampuan pemecahan masalah peserta didik antara kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning (PBL) berbantuan Double Diamond dengan kelas kontrol yang menggunakan model pembelajaran Discovery Learning. Hal ini ditunjukkan dengan perolehan rata-rata nilai posttest kelas eksperimen sebesar 68,826 sedangkan kelas kontrol sebesar 56,582. Berdasarkan perolehan rata-rata N�Gain untuk kelas eksperimen yaitu sebesar 0,5212 sementara kelas kontrol memperoleh nilai sebesar 0,2913. Selain itu, uji Independent Samples T-Test menunjukan nilai Sig-2 Tailed sebesar 0,000 < 0,05 yang menunjukan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Kata Kunci: Problem Based Learning (PBL), Kemampuan Pemecahan Masalah

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 02 Sep 2024 06:46
Last Modified: 02 Sep 2024 06:46
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/13867

Actions (login required)

View Item View Item