PENGARUH KEMUDAHAN, KEMANFAATAN, PENGALAMAN, DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN MENGGUNAKAN QRIS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS SILIWANGI

Kamellia, Halida Firzany (2024) PENGARUH KEMUDAHAN, KEMANFAATAN, PENGALAMAN, DAN GAYA HIDUP TERHADAP KEPUTUSAN MENGGUNAKAN QRIS PADA MAHASISWA UNIVERSITAS SILIWANGI. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (22kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (208kB)
[img] Text
3. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (168kB)
[img] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (48kB)
[img] Text
5. PEDOMAN TRANSLITERASI.pdf

Download (178kB)
[img] Text
6. KATA PENGANTAR - DAFTAR TABEL.pdf

Download (212kB)
[img] Text
7. BAB I.pdf

Download (439kB)
[img] Text
8. BAB II.pdf

Download (509kB)
[img] Text
9. BAB III.pdf

Download (286kB)
[img] Text
10. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (696kB)
[img] Text
11. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49kB)
[img] Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (205kB)
[img] Text
13. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (870kB)

Abstract

Dalam menggunakan Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) sebagai alat pembayaran tentunya mahasiswa akan berfikir pada persepsi tertentu yang mendorong mereka untuk melakukan transaksi menggunakan QRIS. Hal ini yang akan menimbulkan kecenderungan dan menghasilkan keputusan mahasiswa dalam menggunakan QRIS. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemudahan, kemanfaatan, pengalaman, dan gaya hidup terhadap keputusan menggunakan QRIS pada mahasiswa Universitas Siliwangi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis Structural Equation Modeling-Partial Least Square (SEM-PLS). Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa Universitas Siliwangi sebanyak 161 responden. Analisis data dan uji hipotesis yang digunakan yaitu outer model dan inner model. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh variabel kemudahan tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan menggunakan QRIS. Kemanfaatan tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan menggunakan QRIS. Pengalaman berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menggunakan QRIS. Kemudian, gaya hidup berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menggunakan QRIS. Kesimpulannya bahwa variabel pengalaman dan gaya hidup berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap keputusan menggunakan QRIS pada mahasiswa Universitas Siliwangi, sedangkan faktor kemudahan dan kemanfaatan tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan menggunakan QRIS pada mahasiswa Universitas Siliwangi. Hasil uji R-Square menunjukkan terdapat pengaruh kemudahan, kemanfaatan, pengalaman, dan gaya hidup terhadap keputusan menggunakan QRIS sebesar 0,765 atau 76,5%. Kata Kunci: Kemudahan, Kemanfaatan, Pengalaman, Gaya Hidup, Keputusan Menggunakan QRIS

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Agama Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 24 Jul 2024 04:09
Last Modified: 24 Jul 2024 04:09
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/12588

Actions (login required)

View Item View Item