SUGIANTI, NUR (2024) RISIKO PRODUKSI USAHA PETERNAKAN SAPI PERAH (Kasus Di Desa Pagerageung Kecamatan Pagerageung Kabupaten Tasikmalaya). Other thesis, Universitas Siliwangi.
1. COVER.pdf
Download (40kB)
2. LEMBAR PERNYATAAN.pdf
Download (117kB)
3. ABSTRAK.pdf
Download (11kB)
4. LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Download (135kB)
5. PRAKATA.pdf
Download (148kB)
6. DAFTAR ISI.pdf
Download (264kB)
7. BAB 1.pdf
Download (102kB)
9. BAB 3.pdf
Download (225kB)
10. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (99kB)
11. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (205kB)
12. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (7kB)
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (91kB)
14. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (627kB)
Abstract
Pembangunan peternakan yang merupakan bagian integral dari pembangunan
pertanian mempunyai peranan yang penting dalam kegiatan ekonomi Indonesia.
Peternakan sapi perah menghadapi risiko produksi berupa kehilangan susu yang
dihasilkan pada setiap periode produksi. Tujuan dari penelitian ini untuk
mengetahui sumber risiko produksi pada peternakan sapi perah, mengetahui besar
risiko produksi, dan merumuskan strategi yang digunakan dalam penanganan
sumber risiko produksi pada peternakan sapi perah. Metode yang digunakan dalam
penelitian yaitu analisis z score dan Value at Risk. Sumber risiko produksi yang
teridentifikasi di peternakan yaitu penyakit, pakan, serta cuaca dan iklim. Besar
probabilitas sumber risiko penyakit yaitu 29,11 persen, pakan 27,42 persen serta
cuaca dan iklim 3,18 persen. Strategi yang direkomendasikan untuk sumber risiko
penyakit yaitu strategi preventif dan mitigasi, sumber risiko pakan menggunakan
strategi preventif, cuaca dan iklim menggunakan strategi preventif.
Kata kunci: sapi perah, risiko produksi, analisis z score, penanganan
| Item Type: | Thesis (Other) |
|---|---|
| Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
| Divisions: | Fakultas Pertanian > Agribisnis |
| Depositing User: | user1 user1 user1 |
| Date Deposited: | 08 Jan 2026 07:54 |
| Last Modified: | 08 Jan 2026 07:54 |
| URI: | https://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/3672 |
