PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PRODUKTIF PADA PD. BPR GARUT KANTOR PUSAT OPERASIONAL KOTA GARUT

AGHNIA, MARSHA FRISQILLA (2019) PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PRODUKTIF PADA PD. BPR GARUT KANTOR PUSAT OPERASIONAL KOTA GARUT. Diploma thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (189kB)
[img] Text
ii ABSTRAK.pdf

Download (147kB)
[img] Text
FORM SAH, HAL PENGESAHAAN DAN PERNYATAAN.pdf

Download (383kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (274kB)
[img] Text
BAB I - 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (759kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (150kB)

Abstract

ABSTRAK PROSEDUR PEMBERIAN KREDIT PRODUKTIF PADA PD. BPR GARUT KANTOR PUSAT OPERASIONAL KOTA GARUT Oleh: MARSHA FRISQILLA AGHNIA 163404084 Pembimbing: Dedeh Sri Sudaryanti, S.E., M.Si. Heri Herdiana, S.E., M.Si Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pemberian kredit produktif pada PD. BPR GARUT Kantor Pusat Operasional Kota Garut. Metode praktek kerja yang digunakan adalah dengan cara depth interviev dan participant observation terhadap objek tersebut. Hasil penelitian menunjukan bahwa prosedur pemberian kredit produktif pada PD. BPR GARUT Kantor Pusat Operasional Kota Garut melalui beberapa tahap antara lain tahap permohonan kredit, tahap persetujuan kredit, dan tahap pencairan kredit, dari hasil pengamatan ini, disarankan kepada PD. BPR GARUT Kantor Pusat Operasional Kota Garut untuk lebih meningkatkan kegiatan pemasaran serta pihak bank selalu membantu nasabah dalam hal melengkapi semua persyaratannya. Kata Kunci: Prosedur, Bank, Kredit Produktif

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Keuangan dan Perbankan
Depositing User: Dedi Natawijaya .
Date Deposited: 19 May 2022 05:40
Last Modified: 19 May 2022 05:40
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/5765

Actions (login required)

View Item View Item