ANALISIS PELAYANAN PENDAFTARAN RAWAT JALAN BPJS DI TPPRJ RS TMC KOTA TASIKMALAYA TAHUN 2019

Fauziah, Annisa (2020) ANALISIS PELAYANAN PENDAFTARAN RAWAT JALAN BPJS DI TPPRJ RS TMC KOTA TASIKMALAYA TAHUN 2019. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
cover.pdf

Download (58kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (187kB)
[img] Text
bab 1-3.pdf

Download (322kB)
[img] Text
bab 4-6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (376kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (404kB)

Abstract

ABSTRAK pelayanan kesehatan adalah setiap kegiatan dan atau serangkaian kegiatan yang dilakukan secara terpadu, terintegritas dan berkesinambungan Pendaftaran merupakan elemen kunci dalam koordinasi kegiatan unit lain di rumah sakit yang diawali dengan registrasi pasien. TPRJ adalah tempat pendaftaran pasien rawat jalan. Waktu tunggu adalah yang digunakan pasien untuk mendapatkan pelayanan, waktu tunggu merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi kepuasan pasien. Penelitian bertujuan untuk menganalisis Analisis pendaftaran pasien rawat jalan BPJS di Rumah Sakit Tasik Medika Citratama (TMC) Kota Tasikmalaya Tahun 2019. Penelitian ini bersifat observasional eksploratif dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Informan pada penelitian ini menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Informan penelitian yaitu sebanyak 8 orang, antara lain Kepala Manajemen Pelayanan, kordinator pendaftaran, Staff di Pendaftaran dan 3 Pasien rawat jalan di Pendaftaran dari pengambilan nomor antrian sampai berkas pendaftaran diserahkan ke poliklinik. Hasil penelitian menunjukkan pelayanan untuk pasien baru biasanya sekitar 5 menit untuk satu pasien. Kendala yang pasien alami dari mulai mengambil nomer antrian sampai ke penyerahan berkas ke poliklinik harus menunggu lama ± 1,5 jam. Merasa jenuh ketika harus Mengulang antrian kecil apabila persyaratan tidak lengkap. petugas pendaftaran masih kurang sehingga Dalam waktu tunggunya pun untuk pasien BPJS di pendaftaran selama ± 1,5 jam. Sering terjadi kesalahan sistem dalam penginputan berbasis aplikasi. Sarana prasana yang kurang efektif ketika dibutuhkan saat bekerja. Oleh karena itu TIM RS perlu evaluasi sumberdaya manusia yang ada, serta pengecekan sarana dan prasarana secara berkala. Kata Kunci :Pendaftaran, Rawat Jalan, RS TMC Pustaka : (1980 – 2018)

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Kesehatan Masyarakat
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 02 Dec 2021 02:20
Last Modified: 02 Dec 2021 02:20
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/3078

Actions (login required)

View Item View Item