APLIKASI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PENGENALAN GERAK DASAR SENI TARI MERAK

Andinagraha, Ria (2018) APLIKASI AUGMENTED REALITY SEBAGAI MEDIA PENGENALAN GERAK DASAR SENI TARI MERAK. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1 COVER.pdf

Download (14kB)
[img] Text
5.ABSTRAK INDO.pdf

Download (7kB)
[img] Text
6.KATA PENGANTAR.pdf

Download (194kB)
[img] Text
7.DAFTAR ISI.pdf

Download (89kB)
[img] Text
10 BAB I revisi.pdf

Download (202kB)
[img] Text
11 BAB II.pdf

Download (342kB)
[img] Text
12 BAB III revisi.pdf

Download (215kB)
[img] Text
13 BAB IV revisi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (786kB)
[img] Text
14 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB)
[img] Text
15 DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (87kB)

Abstract

Seni Tari Merak asal Jawa Barat merupakan sebuah karya cipta dan kreatifitas pelaku seni. Tari Merak banyak ditampilkan dalam beberapa acara salah satunya untuk menyambut kedatangan tamu kehormatan dalam sebuah acara. Kebudayaan seni tari ini perlu dipertahankan dan dilestarikan. Kurangnya minat dan media informasi yang cukup minim saat ini menjadi salah satu masalah untuk mengenalkan dan mempelajari seni tari merak. Dengan memanfaatkan teknologi dibidang multimedia yang sedang berkembang saat ini yaitu Augmented Reality yang mampu menggabungkan antara dunia nyata dan maya yang dapat dimanfaatkan untuk mengenalkan gerakan dasar seni tari merak sehingga masyarakat dapat belajar mengenal gerakan dasar dari seni tari ini dengan lebih interaktif. Metode penelitian yang digunakan adalah pengembangan untuk mengembangkan aplikasi Augmented Reality pengenalan gerak dasar tari merak, dengan menggunakan metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC) versi luther-sutopo yang terdiri dari concept, design, material collecting, assembly, testing dan distribution. Aplikasi ini menggunakan library vuforia yang mampu menampilkan objek 3D dan informasi objek gerak dasar tari merak ke dalam sebuah lingkungan nyata dengan menggunakan bantuan buku dan smartphone berbasis android. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi multimedia augmented reality sebagai pengenalan gerak dasar tari merak. Kata kunci: Android, Augmented Reality, Multimedia, Media Pengenalan, Seni Tari Merak.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Informatika
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 07 Aug 2019 06:47
Last Modified: 13 Aug 2019 08:04
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/222

Actions (login required)

View Item View Item