PENERAPAN METODE OBJECT DETECTION PADA GAME “POM PIM PAM” BERBASIS WEB

Jaelani, Muhamad Septian (2024) PENERAPAN METODE OBJECT DETECTION PADA GAME “POM PIM PAM” BERBASIS WEB. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (87kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN TA.pdf

Download (56kB)
[img] Text
3. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI.pdf

Download (56kB)
[img] Text
4. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (64kB)
[img] Text
5. ABSTRACT & ABSTRAK.pdf

Download (9kB)
[img] Text
6. MOTTO DAN PERSEMBAHAN.pdf

Download (68kB)
[img] Text
7. KATA PENGANTAR.pdf

Download (73kB)
[img] Text
8. DAFTAR-DAFTAR.pdf

Download (109kB)
[img] Text
9. BAB 1.pdf

Download (92kB)
[img] Text
10. BAB 2.pdf

Download (325kB)
[img] Text
11. BAB 3.pdf

Download (253kB)
[img] Text
12. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
13. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13kB)
[img] Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (144kB)
[img] Text
15. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Permainan tradisional merupakan bagian penting Bangsa Indonesia. Permainan tradisional memiliki ciri khas dan nilai kearifan lokal dimana permainan tersebut berada. Setiap permainan tradisional terdapat bagian yang sama yaitu penentuan siapa yang bermain atau pembagian para pemain ke beberapa tim. Beberapa permainan kecil yang digunakan untuk proses penting ini contohnya Hompimpa, Kertas Gunting Batu, Suit dan lain-lain. Saat ini, kepopuleran permainan tradisional sudah menurun. Tujuan penelitian ini adalah melestarikan permainan tradisional dengan menerapkan teknologi Object Detection pada bagian penting permainan tradisional. Aplikasi yang dikembangkan bernama Aplikasi Pom Pim Pam yang menerapkan permainan Kertas Gunting Batu. Aplikasi dikembangkan dengan metode pengembangan Luther. Alpha test memberitahukan seluruh fungsional aplikasi berhasil digunakan. Aplikasi ini terbukti membutuhkan GPU untuk menggunakan model object detection. Pada beta test, dilakukan survei yang menerapkan System Usability Scale (SUS). Hasil yang didapatkan adalah nilai usability dengan rata rata 77,4. Nilai ini menunjukkan bahwa aplikasi termasuk kategori Good sehingga layak didistribusikan. Kata Kunci : Hompimpa, Kertas Gunting Batu, Object detection, Permainan Tradisional, System Usability Test

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: A General Works > AI Indexes (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Informatika
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 12 Aug 2024 00:57
Last Modified: 12 Aug 2024 00:57
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/13009

Actions (login required)

View Item View Item