REVEALING STUDENTS’ PERCEPTIONS ON TEACHERCENTERED AND STUDENT-CENTERED APPROACHES IN ENGLISH LANGUAGE LEARNING

SILVIANY, SYIFA ASRI (2021) REVEALING STUDENTS’ PERCEPTIONS ON TEACHERCENTERED AND STUDENT-CENTERED APPROACHES IN ENGLISH LANGUAGE LEARNING. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (405kB)
[img] Text
2. APPROVAL SHEET.pdf

Download (1MB)
[img] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (316kB)
[img] Text
8. TABLE OF CONTENTS.pdf

Download (426kB)
[img] Text
11. CHAPTER 1.pdf

Download (368kB)
[img] Text
12. CHAPTER 2.pdf

Download (369kB)
[img] Text
13. CHAPTER 3.pdf

Download (443kB)
[img] Text
14. CHAPTER 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (426kB)
[img] Text
15. CHAPTER 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (337kB)
[img] Text
16. REFERENCES.pdf

Download (381kB)

Abstract

ABSTRAK SYIFA ASRI SILVIANY, 2021. “REVEALING STUDENTS’ PERCEPTIONS ON TEACHER-CENTERED AND STUDENT-CENTERED APPROACHES IN ENGLISH LANGUAGE LEARNING”. Pendidikan Bahasa Inggris. Fakultas keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP). Universitas Siliwangi. Tasikmalaya. Metode pendekatan dalam pembelajaran bahasa Inggris mencakup pendekatan berpusat pada guru dan pendekatan berpusat pada siswa. Di Indonesia, pembelajaran bahasa Inggris terkini lebih menggunakan pendekatan berpusat pada siswa. Namun, pada praktiknya, implementasi pendekatan tersebut tidak sepenuhnya berpusat pada guru maupun berpusat pada siswa. Oleh karena itu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk menemukan persepsi siswa terhadap kedua pendekatan. Setting dan partisipan penelitian ini mencakup tiga orang siswa SMP di Tasikmalaya. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara semiterstruktur. Kemudian, data yang diperoleh dianalisis menggunakan Tematik Analisis. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa kedua pendekatan diaplikasikan oleh guru tergantung materi yang diajarkan. Bahkan, penelitian ini menemukan bahwa siswa terlibat secara aktif di kelas melalui aktivitas seperti diskusi, pembelajaran kolaboratif dan pembelajaran mandiri. Bahkan, siswa menunjukan sikap positif terkait kedua pendekatan. Bagaimana pun, siswa dengan pencapaian-tinggi lebih memilih pembelajaran terpusat pada siswa sedangkan siswa dengan pencapaian-rendah lebih memilih pembelajaran terpusat pada guru. Kesimpulannya, implementasi dari kedua pendekatan tersebut pun tergantung pada siswa, kegiatan pembelajaran dan materi. Kata kunci: Pendekatan pengajaran yang berpusat pada guru, pendekatan pengajaran yang berpusat pada siswa, persepsi, pembelajaran bahasa inggris.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: P Language and Literature > PE English
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: Dedi Natawijaya .
Date Deposited: 15 Feb 2023 04:12
Last Modified: 15 Feb 2023 04:12
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/8563

Actions (login required)

View Item View Item