Prarestu, Eri Rezky (2022) AUDIT ENERGI LISTRIK PADA PROSES PENGOLAHAN AIR BERSIH DI INSTALASI PENGOLAHAN AIR PURWAHARJA PDAM TIRTA ANOM KOTA BANJAR. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.
Text
COVER.pdf Download (112kB) |
|
Text
PENGESAHAN ttd.pdf Download (143kB) |
|
Text
PERSETUJUAN ttd.pdf Download (147kB) |
|
Text
PERYATAAN ttd.pdf Download (271kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (73kB) |
|
Text
KATA PENGANTAR ttd.pdf Download (460kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (188kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (130kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (1MB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (244kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (756kB) |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (71kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (211kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
ABSTRAK Nama : Eri Rezky Prarestu Program Studi : Teknik Elektro Judul : Audit Energi Listrik Pada Proses Pengolahan Air Bersih Di Instalasi Pengolahan Air Purwaharja PDAM Tirta Anom Kota Banjar. Energi listrik sangat menunjang dalam operasional di Instalasi Pengolahan Air (IPA) Purwahrja PDAM Tirta Anom Kota Banjar. Dalam proses produksi air terdapat beberapa motor listrik yang sudah berumur, dimungkinkan terjadi penurunan kinerja dan efisiensi pada motor. Dalam penelitian ini akan dilakukan audit energi pada bagian beban motor listrik dengan cara menghitung nilai kinerja beban motor yang digunakan dalam setiap tahap proses produksi dan menghitung nilai konsumsi energi spesifik berdasarkan pemakaian energi listrik dan jumlah volume air bersih. Dari hasil perhitungan dan analisa penggunaan energi listrik di IPA Purwaharja PDAM Tirta Anom Kota Banjar periode Juli 2020-Juni 2021 rata-rata sebesar 136.284,7 kWh/bulan. Nilai rata-rata konsumsi energi spesifik (KES) pada proses pengolahan air bersih di IPA Purwaharja PDAM Tirta Anom Kota Banjar tahun 2020-2021 pada unit distribusi adalah sebesar 0,29 kWh/m³ per bulan. Nilai tersebut berdasarkan buku pedoman efisiensi energi Kementrian PUPR dan JICA tidak melebihi batas standar yang sudah ditentukan yaitu 0,4 kWh/m³. Kinerja dari motor listrik pada unit distribusi rata-rata bekerja optimal dengan nilai beban motor diantara 50-100%. Namun ada juga beberapa motor listrik yang kinerjanya tidak optimal dikarenakan nilai beban motor di bawah 50% pembebanan. Kata Kunci: audit energi, kinerja beban motor, konsumsi energi spesifik
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Elektro |
Depositing User: | Rema Puri Irma Sri Katon |
Date Deposited: | 28 Nov 2022 06:21 |
Last Modified: | 28 Nov 2022 06:21 |
URI: | http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/7483 |
Actions (login required)
View Item |