PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN READ, ANSWER, DISCUSS, EXPLAIN, AND CREATE (RADEC) TERHADAP KETERAMPILAN BEPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATERI GELOMBANG MEKANIK (Kuasi Eksperimen Pada Peserta Didik SMAN 10 Tasikmalaya)

AZIZAH, LISA NURUL (2023) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN READ, ANSWER, DISCUSS, EXPLAIN, AND CREATE (RADEC) TERHADAP KETERAMPILAN BEPIKIR KRITIS PESERTA DIDIK PADA MATERI GELOMBANG MEKANIK (Kuasi Eksperimen Pada Peserta Didik SMAN 10 Tasikmalaya). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (15kB)
[img] Text
2 Lembar Pengesahan Lisa.pdf

Download (321kB)
[img] Text
3. LEMBAR PERNYATAAN.pdf

Download (86kB)
[img] Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (91kB)
[img] Text
5. KATA PENGANTAR.pdf

Download (78kB)
[img] Text
6. UCAPAN TERIMA KASIH.pdf

Download (81kB)
[img] Text
7. MOTTO.pdf

Download (71kB)
[img] Text
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (147kB)
[img] Text
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (147kB)
[img] Text
9. BAB 1.pdf

Download (93kB)
[img] Text
10. BAB II.pdf

Download (398kB)
[img] Text
11. BAB III.pdf

Download (328kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (608kB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (78kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya keterampilan berpikir kritis peserta didik pada materi gelombang mekanik dan kegiatan pembelajaran yang masih berpusat pada guru sehingga peserta didik hanya berpacu pada satu titik pembelajaran. Upaya yang dilakukan oleh peneliti untuk mengatasi masalah tersebut adalah dengan menerapkan model pembelajaran Read, Answer, Disscus, Explanation and Create (RADEC) terhadap keterampilan berpikir kritis peserta didik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Read, Answer, Disscus, Explanation and Create (RADEC) terhadap keterampilan berpikir kritis pada materi gelombang mekanik di SMAN 10 Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah quasi experiment dengan desain penelitian control group design. Populasi penelitian ini yaitu kelas XI MIPA SMAN 10 Tasikmalaya sebanyak 5 kelas. Sampel penelitian yang diambil dengan menggunakan teknik purposive sampling sebanyak 2 kelas, yaitu kelas 11 MIPA 2 sebagai kelas eksperimen dan 11 MIPA 5 sebagai kelas kontrol dengan rincian masing-masing 34 peserta didik. Keterampilan berpikir kritis peserta didik dapat di ukur dengan melakukan tes sebelum perlakuan (Pretest) dan tes setelah perlakuan (Postest) berbentuk esay yang berjumlah 8 soal pada materi gelombang mekanik. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji prasyarat (uji normalitas, uji homogenitas), dan uji hipotesis (uji t). Hasil uji hipotesis menggunakan uji t pada taraf signifikansi (

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: Q Science > QC Physics
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Fisika
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 10 Aug 2023 04:08
Last Modified: 10 Aug 2023 04:08
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/10491

Actions (login required)

View Item View Item