PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EKSPOSITORI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH MATERI PERISTIWA PROKLAMASI DI KELAS XI IPA 5 SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2021/2022

NABILA, ALSA SAFANA (2022) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EKSPOSITORI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH MATERI PERISTIWA PROKLAMASI DI KELAS XI IPA 5 SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2021/2022. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. cover.pdf

Download (22kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN, PENGUJI, PERNYATAAN.pdf

Download (128kB)
[img] Text
5. abstrak.pdf

Download (90kB)
[img] Text
4.halaman prinadi.pdf

Download (141kB)
[img] Text
6. kata pengantar.pdf

Download (149kB)
[img] Text
7. ucapan terimakasih.pdf

Download (87kB)
[img] Text
8. daftar isi.pdf

Download (98kB)
[img] Text
9. bab 1.pdf

Download (109kB)
[img] Text
10. bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (208kB)
[img] Text
11. bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (223kB)
[img] Text
12. bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (237kB)
[img] Text
13. bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)
[img] Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (92kB)
[img] Text
15. L_AMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (883kB)
[img] Text
16. RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (155kB)

Abstract

ABSTRAK Alsa Safana Nabila. 182171011. PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EKSPOSITORI PADA MATA PELAJARAN SEJARAH MATERI PERISTIWA PROKLAMASI DI KELAS XI IPA 5 DI SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2021/ 2022. Jurusan Pendidikan Sejarah. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Siliwangi. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan model ekspositori sebagai model pembelajaran sejarah materi peristiwa proklamasi di kelas XI IPA 5 SMA Negeri 2 Tasikmalaya pada Semseter Genap Tahun Ajaran 2021/ 2022. Permasalahan dalam penelitian ini dengan dimulainya Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT), dengan menggunakan model pembelajaran ekspositori ini sangat efektif untuk masa Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT) di sekolah. Dengan model pembelajaran ekspositori guru dapat menggunakan model pembelajaran tersebut supaya waktu pembelajarannya lebih efektif, namun kenyataannya bahwa selama ini upaya guru khususnya guru sejarah selama proses kegiatan belajar mengajar di kelas ternyata tidak memaparkan atau menjelaskan materi pembelajaran. Tetapi yang digunakan oleh guru sejarah dalam proses pembelajaran lebih kearah literasi mandiri tanpa adanya pemaparan materi. Sehingga peserta didik mengharapkan supaya model atau media dalam pembelajaran yang guru sejarah gunakan bisa meningkatkan semangat belajar peserta didik agar bisa memahami dan lebih bisa menguasai materi pembelajaran secara optimal dengan adanya penyampaian materi pelajaran yang disampaikan langsung oleh guru. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif desain deskriptif kualitatif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara dengan menggunakan instrumen penelitian berupa pedoman observasi dan pedoman wawancara. Teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberman yang terdiri atas reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian dapat dikemukakan bahwa melalui penerapan model pembelajaran tersebut dapat meningkatkan kualitas proses pembelajaran dan juga dapat memberikan kontribusi terhadap proses pembelajaran, sehingga peserta didik selain di tugaskan membuat jurnal membaca dan menulis serta literasi mandiri tetapi peserta didik juga bisa menerima materi secara langsung dari guru tersebut. Dan dapat disimpulkan bahwa dalam literasi mandiri dan jurnal menulis serta dengan penerapan model ekspositori ini adalah perpaduan yang tepat selama Pembelajaran Tatap Muka Terbatas (PTMT). Model pembelajaran ekspositori ini digunakan sebagai model pembelajaran sejarah. Kata kunci: Penerapan Model, Ekspositori, Model Pembelajaran.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Sejarah
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 16 Nov 2022 00:28
Last Modified: 16 Nov 2022 00:28
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/7383

Actions (login required)

View Item View Item