PENGARUH LATIHAN MULTIBALL TERHADAP KEMAMPUAN KETEPATAN PUKULAN FOREHAND TENIS MEJA (Eksperimen Pada Peserta Ekstrakurikuler Tenis Meja SMK As-Shofa)

NAHROWI, ILMAN AL (2021) PENGARUH LATIHAN MULTIBALL TERHADAP KEMAMPUAN KETEPATAN PUKULAN FOREHAND TENIS MEJA (Eksperimen Pada Peserta Ekstrakurikuler Tenis Meja SMK As-Shofa). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (39kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (12kB)
[img] Text
2. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (119kB)
[img] Text
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (21kB)
[img] Text
9. BAB I.pdf

Download (152kB)
[img] Text
10. BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (479kB)
[img] Text
11. BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (316kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (233kB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)
[img] Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (181kB)

Abstract

ABSTRAK Ilman Al Nahrowi. 2021. Pengaruh Latihan Multiball Terhadap Kemampuan Ketepatan Pukulan Forehand Tenis Meja (Eksperimen Pada Peserta Ekstrakurikuler Tenis Meja SMK As-Shofa), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Siliwangi Tasikmalaya. Penelitian ini dilakukan berdasarkan temuan masalah pada siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler tenis meja di SMK AS-Shofa pada umumnya, belum memiliki ketepatan sasaran pukulan forehand yang baik. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh latihan multiball terhadap kemampuan ketepatan pukulan forehand tenis meja pada peserta didik ekstrakurikuler di SMK ASShofa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Eksperimen. Subjek penelitian ini adalah Peserta Didik peserta didik yang mengikuti ekstrakurikuler tenis meja di SMK As-Shofa yang berjumlah 32 siswa. Teknik sampling pada penelitian ini adalah proporsional random sampling, dengan sampel sebanyak 20 orang. Dengan instrumen berupa tes kemampuan ketepatan pukulan forehand tenis meja, tes terdiri dari test awal(pretest) dan tes akhir (post-test). Berdasarkan pengolah data menggunakan SPSS, bahwa ada pengaruh latihan multiball terhadap kemampuan ketepatan forehand pada Peserta Ekstrakurikuler Tenis Meja SMK As-Shofa. Dapat dilihat dari nilai rata-rata kelompok eksperimen, maka diperoleh nilai rata-rata pretest = 47.60 dan nilai rata-rata posttest = 52.60, karena nilai rata-rata pretest lebih kecil dari nilai ratarata posttest maka terjadi peningkatan kemampuan ketepatan forehand sebesar = 5.00, dengan kenaikan persentase sebesar 1.060%. Kata Kunci : Latihan Multiball, Kemampuan, Ketepatan, Pukulan Forehand, Tenis Meja

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani
Depositing User: Dedi Natawijaya .
Date Deposited: 21 Sep 2022 02:25
Last Modified: 21 Sep 2022 02:25
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/6766

Actions (login required)

View Item View Item