ANALISIS PERBANDINGAN PELAKSANAAN PEGADAIAN KONVENSIONAL DENGAN PEGADAIAN SYARIAH DI KOTA TASIKMALAYA (Studi Kasus Pada Perusahaan Pegadaian Konvensional dan Pegadaian Syariah Cabang Kota Tasikmalaya )

ILHAM RAMADAN, MUHAMAD (2018) ANALISIS PERBANDINGAN PELAKSANAAN PEGADAIAN KONVENSIONAL DENGAN PEGADAIAN SYARIAH DI KOTA TASIKMALAYA (Studi Kasus Pada Perusahaan Pegadaian Konvensional dan Pegadaian Syariah Cabang Kota Tasikmalaya ). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. SAMPUL.pdf

Download (14kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (86kB)
[img] Text
6. KATA PENGANTAR.pdf

Download (279kB)
[img] Text
7. Daftar Isi.pdf

Download (93kB)
[img] Text
10. Bab 1.pdf

Download (444kB)
[img] Text
11. Bab 2.pdf

Download (861kB)
[img] Text
12. Bab 3.pdf

Download (300kB)
[img] Text
13. Bab 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (826kB)
[img] Text
14. Bab 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (207kB)
[img] Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (194kB)

Abstract

Peneletian ini bertujuan untuk mengetahui tentang (1) Pelaksanaan Pegadaian Konvensional dan Pelaksanaan Pegadaian Syariah (2) Analisa perbandingan pelaksanaan pegadaian konvensional dan pegadaian syariah . Metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Adapun teknik pengambilan data yang penulis lakukan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Sumber data yang digunakan sumber data primer yang langsung dari pegadaian konvensional dan pegadaian syariah dan sumber data sekunder yaitu data-data yang diperoleh melalui laporan-laporan atau berupa dokumen dari pegadaian konvensional dan pegadaian syariah. Langkah analisis yang digunakan adalah mereduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan dan verifikasi.Kesimpulan penelitian ini adalah pelaksanaan pegadaian konvensional dan pegadaian syariah perbedaan yang paling mendasar dan paling utama adalah mengenai pengenaan biaya (kedudukan bunga) dan akad dalam praktik pegadaian. Sedangkan pada pegadaian syariah dengan menggunakan sistem bagi hasil pendekatan fee based income (taruf ijarah / sewa tempat)

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 20 Aug 2019 03:46
Last Modified: 23 Aug 2019 06:31
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/460

Actions (login required)

View Item View Item