PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP IMPLEMENTASI STRATEGI SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA (Survei Pada Pegawai Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya)

Atorid Mahmud, Zainal (2019) PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP IMPLEMENTASI STRATEGI SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA (Survei Pada Pegawai Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya). Pascasarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
Cover.pdf

Download (18kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan Hardcover.pdf

Download (8kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (12kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (58kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (460kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (383kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (419kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (30kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (99kB)

Abstract

ABSTRAK PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN MOTIVASI TERHADAP IMPLEMENTASI STRATEGI SERTA IMPLIKASINYA PADA KINERJA (Survei Pada Pegawai Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya) Oleh : ZAINAL ATORID MAHMUD NPM. 178334039 Pembimbing I : H. Dedi Kusmayadi Pembimbing II : Dedi Rudiana Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Kepemimpinan, Motivasi Kerja terhadap Implementasi Strategi dan Implikasinya terhadap Kinerja Pegawai baik secara parsial maupun simultan pada PDAM Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya. Objek yang diteliti adalah Pegawai PDAM Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis jalur. Pengumpulan data diperoleh melalui observasi, kuesioner dan studi pustaka. Populasi dalam penelitian ini adalah 160 orang Pegawai. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kepemimpinan, Motivasi Kerja dan Implementasi Strategi berpengaruh siginifikan baik secara parsial maupun simultan terhadap Kinerja Pegawai PDAM Tirta Sukapura Kabupaten Tasikmalaya. Kata kunci : Kepemimpinan, Motivasi Kerja, Implementasi Strategi dan Kinerja

Item Type: Thesis (Pascasarjana)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Pascasarjana > Manajemen
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 06 Jun 2020 03:06
Last Modified: 06 Jun 2020 03:06
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/1899

Actions (login required)

View Item View Item