PENGARUH CASH RATIO, RETURN ON ASSETS DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP RETURN SAHAM (Survey pada Perusahaan Food And Baverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018)

D SALSABILA, NADHIRA (2020) PENGARUH CASH RATIO, RETURN ON ASSETS DAN NET PROFIT MARGIN TERHADAP RETURN SAHAM (Survey pada Perusahaan Food And Baverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER (Sudah).pdf

Download (96kB)
[img] Text
5. ABSTRAK (Sudah).pdf

Download (26kB)
[img] Text
BAB I (Sudah).pdf

Download (176kB)
[img] Text
BAB II (Sudah).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (119kB)
[img] Text
BAB III (Sudah).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[img] Text
BAB IV (Sudah).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (313kB)
[img] Text
BAB V (Sudah).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (35kB)

Abstract

Objek penelitian dalam penelitian ini adalah cash ratio, return on assets, net profit margin dan return saham Adapun judul yang diambil oleh penulis dalam skripsi ini adalah Pengaruh Cash Ratio, Return On Assets Dan Net Profit Margin Terhadap Return Saham (Survey pada Perusahaan Food And Baverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis 1) Cash Ratio, Return On Assets, Net Profit Margin dan Return Saham pada Sub Sektor Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018. 2) Pengaruh Cash Ratio, Return On Assets Dan Net Profit Margin terhadap Return Saham baik secara parsial dan simultan Sub Sektor Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2014-2018. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif dan asosiatif. Alat analisis yang digunakan adalah Regresi Data Panel dan Koefisien Determinasi. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa 1) Cash Ratio Pada Perusahaan Food And Beverages dari segi Cash ratio sangat baik. ROA Pada Perusahaan Food And Beverages Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia dilihat dari segi Return On Assets dari 10 perusahaan memiliki ROA yang cukup. NPM dari 10 perusahaan mampu mengelola penjualannya dalam menjamin keuntungan bersihnya. 2) Return saham 10 perusahaan selama lima tahun mengalami fluktuasi dalam hal jumlah return saham yang dihasilkan. Adapun yang mendapatkan capital gain berada di tahun 2014, 2016 dan 2017 dan 2018 sedangkan capital loss berada di tahun 2015. 3) Secara parsial ROA dan NPM berpengaruh signifikan terhadap return saham, sedangkan CR tidak berpengaruh terhadap return saham. Secara simultan terdapat pengaruh signifikan CR, ROA dan NPM terhadap return saham. Kata kunci: cash ratio, return on assets, net profit margin, return saham

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 14 May 2020 03:35
Last Modified: 14 May 2020 03:35
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/1779

Actions (login required)

View Item View Item