HUBUNGAN JARAK RUMAH KE TEMPAT PEMROSESAN AKHIR SAMPAH (TPAS) DAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DENGAN TINGKAT KEPADATAN LALAT DI PERMUKIMAN SEKITAR TPAS CIANGIR KOTA TASIKMALAYA

APRIYANI, YAYANG INTAN (2024) HUBUNGAN JARAK RUMAH KE TEMPAT PEMROSESAN AKHIR SAMPAH (TPAS) DAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DENGAN TINGKAT KEPADATAN LALAT DI PERMUKIMAN SEKITAR TPAS CIANGIR KOTA TASIKMALAYA. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (44kB)
[img] Text
2. HALAMAN PERSETUJUAN & PENGESAHAN.pdf

Download (401kB)
[img] Text
3. HALAMAN PERSEMBAHAN.pdf

Download (398kB)
[img] Text
4. DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf

Download (310kB)
[img] Text
5. DAFTAR ISI - DAFTAR LAMPIRAN.pdf

Download (207kB)
[img] Text
6. HALAMAN PERNYATAAN.pdf

Download (261kB)
[img] Text
7. KATA PENGANTAR.pdf

Download (302kB)
[img] Text
8. ABSTRAK.pdf

Download (188kB)
[img] Text
9. BAB I.pdf

Download (324kB)
[img] Text
10. BAB II.pdf

Download (683kB)
[img] Text
11. BAB III.pdf

Download (462kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (260kB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (339kB)
[img] Text
14. BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (192kB)
[img] Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (415kB)
[img] Text
16. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Peningkatan kuantitas timbulan sampah berujung pada penumpukan sampah di Tempat Pemrosesan Akhir (TPA). Kota Tasikmalaya memiliki satu Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) yaitu TPAS Ciangir yang berlokasi di Kelurahan Tamansari dan masih menerapkan sistem open dumping. Penerapan pengolahan sampah dengan sistem ini dapat menimbulkan peningkatan kepadatan lalat di permukiman sekitarnya. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan jarak rumah ke Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) dan pengelolaan sampah rumah tangga dengan tingkat kepadatan lalat di permukiman sekitar TPAS Ciangir. Penelitian ini merupakan penelitian survey analitik dengan pendekatan cross sectional. Besar sampel penelitian ini sebanyak 132 rumah. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu Proportionate Random Sampling. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan Spearman Rank dan Chi-Square. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara jarak rumah ke Tempat Pemrosesan Akhir Sampah (TPAS) dengan kepadatan lalat (p = 0,000). Besaran korelasi jarak rumah ke TPAS yang bernilai (r = 1,000) dan kepadatan lalat yang bernilai (r = -0,788) menunjukkan hubungan yang sangat kuat dan berpola negatif. Diperlukannya upaya pengendalian lalat dengan kasanisasi (pemasangan kasa anti serangga) pada setiap rumah dan perlu dilakukannya upaya pengelolan sampah rumah tangga yang baik untuk mengurangi tempat perkembangbiakan lalat, serta perubahan TPAS dari sistem open dumping ke sanitary landfill. Kata Kunci : Jarak Rumah, Kepadatan Lalat, TPAS.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Masyarakat
Depositing User: Rema Puri Irma Sri Katon
Date Deposited: 02 Sep 2024 06:44
Last Modified: 02 Sep 2024 06:44
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/13858

Actions (login required)

View Item View Item