UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DRIBBLING MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL (VIDEO) DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 3 GARUT (Penelitian Tindakan Kelas pada Peserta Didik Kelas XI SMA Negeri 3 Garut Tahun Ajaran 2022/2023)

NUGRAHA, ANGGA (2023) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DRIBBLING MELALUI MEDIA AUDIO VISUAL (VIDEO) DALAM PERMAINAN BOLA BASKET PADA SISWA KELAS XI DI SMA NEGERI 3 GARUT (Penelitian Tindakan Kelas pada Peserta Didik Kelas XI SMA Negeri 3 Garut Tahun Ajaran 2022/2023). Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (63kB)
[img] Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (61kB)
[img] Text
3. PENGUJI.pdf

Download (60kB)
[img] Text
4. PERNYATAAN.pdf

Download (65kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (18kB)
[img] Text
7. UCAPAN TERIMA KASIH.pdf

Download (16kB)
[img] Text
6. KATA PENGANTAR.pdf

Download (96kB)
[img] Text
8. DAFTAR ISI.pdf

Download (93kB)
[img] Text
9. BAB I.pdf

Download (95kB)
[img] Text
10. BAB II.pdf

Download (383kB)
[img] Text
11. BAB III.pdf

Download (97kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (161kB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[img] Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (14kB)
[img] Text
15. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
16. RIWAYAT HIDUP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dribbling permainan bola basket, dan membuat proses pembelajaran melalui media audio visual (video)sehingga lebih menyenangkan dan tidak membosankan pada siswa kelas IX di SMA Negeri 3 Garut. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan dua siklus. Subjek penelitian ini adalah semua siswa kelas XI MIPA SMA Negeri 3 Garut tahun ajaran 2022/2023. Fokus penelitian ini adalah melihat perkembangan belajar siswa dalam memcahkan permasalahan materi dribbling pada permainan bola basket yang terbilang sulit dengan model media audio visual. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes pengetahuan dan tes keterampilan. Instrument penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan rubric penilaian yang terdapat di RPP telah terampir tujuannya adalah untuk mengukur nilai proses dalam permainan bola basket. Berdasarkan hasil penelitian, pengolahan data, dan analisis data terdapat suatu perubahan dan peningkatan keterampilan, hasil belajar dari mulai tahap pra siklus dengan nilai rata-rata kelas sebesar 70,9 dengan persentase ketuntasaan 50% pada siklus I mengalami peningkatan nilai rata-rata kelas sebesar 70,69 dengan persentase ketuntasan 63,80% selanjutnya disempurnakan pada siklus II dan terjadi peningkatan dengan nilai rata-rata kelas sebesar 76,08 dan persentase ketuntasan 80,55%. Maka terdapat peningkatan keterampilan dribbling pada permainan bola basket setelah mengikuti pembelajaran dribbling pada permainan bola basket melalui media audio visual. Kata Kunci : Bola basket, Dribbling, Hasil belajar, Media audio visual

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan > Pendidikan Jasmani
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 13 Mar 2024 04:48
Last Modified: 13 Mar 2024 04:48
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/12310

Actions (login required)

View Item View Item