ANALISA PERFORMA CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK UNTUK PENGENALAN POLA TULISAN TANGAN AKSARA LATIN

Zulaeha, Rai Riezky (2023) ANALISA PERFORMA CONVOLUTIONAL NEURAL NETWORK UNTUK PENGENALAN POLA TULISAN TANGAN AKSARA LATIN. Sarjana thesis, Universitas Siliwangi.

[img] Text
1 - Cover.pdf

Download (189kB)
[img] Text
2 - Lembar Pengesahan.pdf

Download (821kB)
[img] Text
3 - Lembar Keaslian.pdf

Download (249kB)
[img] Text
4 - Abtsrak (Abstract).pdf

Download (62kB)
[img] Text
5 - Kata Pengantar.pdf

Download (109kB)
[img] Text
6 - Daftar Isi, Daftar Gambar, Source Code, Lampiran.pdf

Download (88kB)
[img] Text
7 - BAB I.pdf

Download (142kB)
[img] Text
8 - BAB II.pdf

Download (551kB)
[img] Text
9 - BAB III.pdf

Download (388kB)
[img] Text
10 - BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (458kB)
[img] Text
11 - BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (64kB)
[img] Text
12 - Daftar Pustaka.pdf

Download (192kB)
[img] Text
13 - Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Pengenalan tulisan tangan merupakan salah satu bentuk pengenalan pola yang solusinya masih dapat dikembangkan. Kompleksitas bentuk huruf dan gaya penulisan yang berbeda dari setiap individu menjadi salah satu penyebab yang mempengaruhi proses tersebut. Convolutional Neural Network (CNN) merupakan salah satu metode deep learning yang memiliki hasil paling signifikan dalam pengenalan citra. Beberapa penelitian yang berhasil dilakukan menunjukkan jika CNN mendapatkan akurasi yang tinggi sebagai metode untuk pengenalan pola tulisan tangan. Oleh sebab itu penelitian ini akan menggunakan CNN dengan arsitektur LeNet5 sebagai arsitektur yang berfokus pada pengenalan karakter huruf dan angka. Data yang digunakan adalah EMNIST Dataset dengan label Letters sebanyak 70600 data training, 17600 data validation dan 14800 data testing. Hasil yang didapat dari penelitian ini yaitu CNN meraih akurasi sebesar 97.29% pada training, 94.16% pada validation, dan 90.52% pada testing. Sedangkan nilai lossnya adalah 0,0723 pada training, 0.2064 pada validation, dan 0.3520 pada testing. Selanjutnya penelitian ini melakukan tuning hyperparameter untuk mencari model terbaik yang dapat meningkatkan performa CNN, hasilnya menunjukkan bahwa penggunaan algoritma optimasi serta penambahan jumlah epoch dapat meningkatkan akurasi sampai 99% dan nilai loss sampai 0.01. Kata Kunci :Convolutional Neural Network, EMNIST, LeNet5, Pengenalan Pola, Tulisan Tangan, Tuning Hyperparameter

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Informatika
Depositing User: Lelis Masridah
Date Deposited: 03 Aug 2023 04:22
Last Modified: 03 Aug 2023 04:22
URI: http://repositori.unsil.ac.id/id/eprint/10257

Actions (login required)

View Item View Item